fragmen ketubuhan telah terpajang bingkisan seni: sebuah perjumpaan-perjumpaan frame menampung mata para pengunjung dan mengajak ia berbicara pada tubuh; hamparan masa...
Setelah memakamkan puteri semata wayangya, Pak Pinus berjalan pulang. Redam rintik menggema di permukaan payung, di sebelahnya hujan deras tanpa suara....
Selayaknya déjà vu, pelbagai sesuatu yang membingungkan itu kembali lagi memenuhi ruang kosong dalam rongga jantung hatimu—memunculkan sewujud pengetahuan internal yang...